SDN 003 TENGGARONG
SEKOLAH SEHAT, GENERASI HEBAT
Jumat, 15 Desember 2023
Sabtu, 09 Desember 2023
Bantuan Tenda Kemah dari Dinas Pendidikan
SDN 003 Tenggarong Berterima Kasih atas Bantuan Tenda Kemah dari Dinas Pendidikan. Semangat bersama untuk menciptakan lingkungan belajar yang nyaman dan mendukung!
Minggu, 26 November 2023
SDN 003 Tenggarong Bangga Meraih Penghargaan Adiwiyata Nasional
Penghargaan diserahkan Langsung oleh Bupati pada Upacara HUT PGRI Tingkat Provinsi di Lapangan Kantor Bupati Kutai Kartanegara. Dedikasi kami untuk lingkungan terwujud dalam prestasi yang membanggakan!
Sabtu, 25 November 2023
SDN 003 Tenggarong Membuka Stand Expo Pada HUT PGRI
Meriahkan Peringatan HUT PGRI dengan Inovasi dan Inspirasi Pendidikan. Berkolaborasi untuk masa depan yang lebih cemerlang!
Selasa, 21 November 2023
Mutiara Murid SDN 003 Tenggarong Tampil Mendongeng Bahasa Kutai
Dalam cahaya gemerlap, kita saksikan bakat Mutiara Murid SDN 003 Tenggarong juara 1 mendongeng bahasa Kutai memukau di panggung megah Stadion Rondong Demang.
Minggu, 19 November 2023
Ikuti Rekor Tari Jepen Masal bersama Bapak Bupati
SDN 003 Tenggarong ikut serta dalam acara pembuatan Rekor Tari Jepen Masal. Acara ini juga dibersamai Bapak Bupati. Kebersamaan dalam gerak, semangat untuk mencapai prestasi yang gemilang!"
Kamis, 26 Oktober 2023
SDN 003 Tenggarong Sukses Melaksanakan ANBK
Pada tanggal 25-26 Oktober.
Semoga Hasil Terbaik Menyertai Perjalanan Pendidikan Kami. Keberhasilan adalah buah dari kerja keras dan semangat belajar yang pantang surut!
Kamis, 12 Oktober 2023
Maulid Nabi di SDN 003 Tenggarong: Bentuk Syukur dan Cinta
Beriringan dengan doa, Acara Maulid Nabi di SDN 003 Tenggarong. Suasana khidmat memenuhi setiap langkah kita dalam cahaya kasih dan keberkahan Rasulullah Saw.
Kamis, 17 Agustus 2023
Minggu, 02 Juli 2023
Jumat, 30 Juni 2023
Rabu, 12 April 2023
"Munaqosyah" Tes Kenaikan Jilid Tilawati SD Negeri 003 Tenggarong
Alhamdulillah munaqosyah dilakukan oleh Instruktur Quran Nasional di SD Negeri 003 Tenggarong pada tanggal 13 April 2023.
Para murid juga didampingi oleh orang tuanya untuk mengetahui perkembangan bacaan quran putra/i nya.
Senin, 20 Maret 2023
Marhaban Ya Ramadhan
Keluarga Besar SD Negeri 003 Tenggarong
Mengucapkan
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1444 H
Mohon Maaf Lahir dan Batin
Kamis, 09 Maret 2023
4 Murid SD Negeri 003 Tenggarong ikuti Wisuda Khotmil Quran 30 Juz
Wisuda Khotmil Qur'an yang bertemakan "Dengan Gerakan Etam Mengaji akan Menumbuhkan Kecintaan Anak Terhadap Al-Quran"
Kamis, 09 Maret 2023
Minggu, 05 Maret 2023
Langganan:
Postingan (Atom)
Pendaftaran Siswa Baru di SDN 003 Tenggarong: Ramai dan Semarak
Suasana PPDB di SDN 003 Tenggarong begitu semarak! Para calon siswa baru dan orang tua tampak antusias mengikuti pro...
-
Welcome Back to School Dokumentasi Pertemuan Tatap Muka Terbatas (PTMT) Perdana SD Negeri 003 Tenggarong Simak Videonya Klik Di...
-
Assalamu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh Kami Segenap Keluarga Besar SD Negeri 003 Tenggarong Mengucapkan Selamat Idulfi...